| Full-length, Indie Recordings April 26th, 2010 |
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| Yeah...ini salah satu band favorit saya,masih dari tanah black metal "norwegia" tepatnya di oslo mereka ber homebase.Wah..tadinya sempat kecewa karena dapat cd yang digipak version,Tapi begitu saya menyimak dengan baik ternyata lagi-lagi saya dapat bonus track yang lumayan bagus...haha tidak jadi kecewa deh..ok kembali ke topik,secara garis besar album ini tidak berbeda jauh dari album sebelumnya tapi album ini masih lebih baik dengan struktur lagu dan kombinasi lyric yang sangat bagus di tambah dengan additional musician membuat album ini menjadi lebih kaya kombinasi.Di buka dengan intro tunnel of set I dan kuping kita langsung di hantam dengan salah satu epic track di album ini yaitu "atomic chapel".Beberapa rekan saya mengatakan ini adalah album konsep tapi saya pribadi belum bisa menilai secara detail karena masih menyimak dan menelaah album ini hehe..Highlights Atomic Chapel,When I Was Flesh ,The Devil of the Deserts dan demonoir. | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| European Release Date: April 26, 2010 via Indie Recordings. USA Release Date: April 27, 2010 via Prosthetic Records. Guest Musicians: Tony Caputo - Grand Piano Ronnie leTekrö - Guest Solo on "Psalm 7:77" Thorbjørn Benjaminsen - Stringed Reindeer Horns All lyrics written by Destroyer except "The Devil of Deserts" written by Seidemann and "Demonoir" written by Frost. Recorded at Studio Nyhagen, Norway. Produced by Tom G. Warrior. Versions: - Regular CD - Limited Edition w/ special artwork inc. Bonus CD with Cover Versions, Limited to 666 copies - Double 180gram Vinyl in Gatefold sleeve. Includes Cover Versions, Limited to 666 copies. Limited Digipack edition contains a bonus CD, which features the following songs: 1. Rapture (Morbid Angel Cover) - 4:03 2. Strike of the Beast (Exodus Cover) - 3:44 3. Nerves (Bauhaus Cover) - 5:21 | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Kamis, 25 November 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar